Image of Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berencana

Teks (Text)

Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berencana



Dewasa ini, kesehatan reproduksi mendapat perhatian khusus, karena adanya perubahan paradigma dalam pengelolaan masalah kependudukan dan pembangunan dari pendekatan pengendalian populasi dan penurunan fertilitas, menjadi pendekatan yang berfokus pada kesehatan reproduksi dan upaya pemenuhan hak reproduksi. Dengan demikian, kependudukan telah bergeser ke arah yang lebih luas, yang memengaruhi hak dan peran perempuan sebagai subjek dalam program Keluarga Berencana (KB).

Kesehatan Reproduksi & Keluarga Berencana merupakan buku yang membahas tentang kesehatan reproduksi dan KB, yang sangat membantu mahasiswa dan dosen dalam memahami secara komprehensif konsep serta seluk beluk seputar kesehatan reproduksi dan KB. Secara garis besar, buku ini terbagi menjadi dua bagian, antara lain Bagian 1 tentang Kesehatan Reproduksi (Kespro) mulai dari Bab 1 hingga Bab 7, dan Bagian 2 tentang Keluarga Berencana (KB) mulai Bab 8 hingga Bab 16. Pembahasan setiap bab sangat rinci dan jelas disertai gambar serta lampiran yang bermanfaat


Ketersediaan

003229c2613.95 Jan k c.2Kesehatan & Keselamatan; Individu, Promkes, Kespro, Kontrasepsi, Higienis Umum (Perpustakaan Kampus II)Tersedia
003229c1613.95 Jan k c.1Kesehatan & Keselamatan; Individu, Promkes, Kespro, Kontrasepsi, Higienis Umum (Perpustakaan Kampus II)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Reserve (Cadangan)
003229c3613.95 Jan k c.3Kesehatan & Keselamatan; Individu, Promkes, Kespro, Kontrasepsi, Higienis Umum (Perpustakaan Kampus II)Tersedia
003229c4613.95 Jan k c.4Kesehatan & Keselamatan; Individu, Promkes, Kespro, Kontrasepsi, Higienis Umum (Perpustakaan Kampus II)Tersedia
003229c5613.95 Jan k c.5Kesehatan & Keselamatan; Individu, Promkes, Kespro, Kontrasepsi, Higienis Umum (Perpustakaan Kampus II)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
613.95 Jan k
Penerbit EGC : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
Xii, 251 hlm.; 15,5x24 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-044-752-3
Klasifikasi
613.9
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this